Cara Mudah Membuat HP Jadi Modem


Perkembangan sebuah Teknologi memang begitu sangat cepat,apa lagi Handphone yang sekarang sudah menggunakan 4G dan belum lama sudah muncul 5G,padahal di Indonesia 4G saja belum menyeluruh atau belum maksimal.

Nah.. jika sudah punya Handphone 4G tetapi belum punya modem yang sudah 4G,tidak usah khawatir..!! sebab 4G lebih gede kuotanya dan super cepat dalam Download dan Browsing.mengapa tidak jika sebuah HP di jadikan sebuah modem untuk Laptob atau PC.

Bagi yang belum tahu sebenarnya caranya sangat mudah tanpa sebuah aplikasi lho?
walaupun sangat mudah tapi banyak juga yang tidak tahu karena awam sama Android.

Caranya menggunakan kabel usb..
1. Hubungkan HP kamu dengan PC/LAPTOB dengan usb.
2. Masuk ke setting lalu Pilih tathering and portable hotspot.
3. Kemudian cari dan aktifkan tathering usb.
4. Tunggu beberapa menit sampai aktif.

Sangat mudah bukan? sekarang coba melakukan Browsing dengan Mozilla atau terserah apa saja,jika berhasil pasti sudah bisa di gunakan. dan selamat kamu sudah punya Modem 4G super cepat.

No comments :

ARTIKEL ACAK

Memuat...

Featured Post

Prediksi 10 Teknologi Tahun 2020

  Dunia memang terus berkembang dari Tahun ke Tahun hingga sampai saat ini kita hidup di zaman yang penuh dengan kecanggihan,dan itulah Ke...

Copyrights © 2015 infonyagratis.Desain Template by infonyagratis